Tag: Indonesia Open 2024
JAKARTA, NusaBali - Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi PP PBSI Ricky Soebagdja mengaku kecewa dengan performa para pebulu tangkis Indonesia yang lolos kualifikasi Olimpiade Paris 2024 pada turnamen Indonesia Open 2024.
JAKARTA, NusaBali - Ganda putra Liang Wei Keng/Wang Chang melengkapi dominasi wakil China di Indonesia Open 2024, setelah mempersembahkan gelar keempat bagi Negeri Tirai Bambu tersebut.
HANOI, NusaBali - Pasangan ganda putra Indonesia Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani, lolos ke semifinal usai mengalahkan wakil Taiwan, Lee Jhe-Huei/Yang Po-Hsuan, di perempat final Indonesia Open 2024. Lewat rubber game berdurasi 56 menit, mereka pun menang 21-17, 14-21 dan 21-16.
JAKARTA, NusaBali - Ketua Komisi Pengembangan Komersial PP PBSI, Armand Darmadji, menyebut harga tiket Indonesia Open 2024 bisa lebih murah. Hal itu terjadi karena turnamen level Super 1000 itu dipindah. Ya, tak lagi di Istora Senayan, Jakarta, tapi kemungkinan di Indoor Multifunction Stadium (IMS).
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)